Kebebasan Berkreativitas Untuk Membuat Promosi/Iklan Di Media

Dalam pelaksanaan pengawasan informasi dan promosi obat tradisional dan suplemen kesehatan, masih terdapat perbedaan persepsi terhadap informasi dan promosi baik dari sisi pelaku usaha, pembuat iklan, pemerintah maupun masyarakat. Hal ini menjadikan pelaksanaan pengawasan informasi dan promosi obat tradisional dan suplemen kesehatan belum efektif.Diperlukan upaya untuk mengharmonisasikan persepsi dari berbagai pihak untuk efektifitas pengawasan yang komprehensif. P3I, diwakili oleh Bapak […]

Continue reading »

Hari Konsumen Nasional 2021

Berkenaan dengan Peringatan Hari Konsumen Nasional (Harkonas) Tahun 2021,Kementerian Perdagangan melalui Direktorat Jenderal Perlindungan Konsumen dan Tertib Niaga menyelenggarakan serangkaian kegiatan yang akan dilaksanakan mulai tanggal 20 April sampai dengan 7 Juli 2021, dengan tema “Perlindungan Konsumen Menuju Indonesia Maju” dan sub tema: “Konsumen Berdaya Pulihkan Ekonomi Bangsa”. P3I, diwakili Bapak Hery Margono (Sekretaris Jenderal) hadir dalam rapat yang dipimpin […]

Continue reading »

Norma Iklan Obat dalam Etika Pariwara

Badan POM RI, dalam rangka meningkatkan awareness pelaku usaha dalam penerapan kampanye penerapan protokol kesehatan pada iklan obat dan ketentuan peraturan terkait Pedoman Pengawasan Periklanan Obat, mengundang P3I untuk hadir menjadi narasumber terkait “Norma Iklan Obat dalam Etika Pariwara”. Event yang diselenggarakan pada tanggal 17 Maret 2021 bertempat di Hotel Santika Premiere Kota Harapan Indah, Bekasi ini dihadiri oleh P3I […]

Continue reading »

Rapat Perdana DPI

Dewan Periklanan Indonesia, dalam rangka melakukan Konsolidasi Kepengurusan Baru dan merumuskan Program Kerja kedepan, mengundang seluruh Pengurus Presidium menghadiri Rapat Pengurus secara tatap muka yang diselenggarakan pada tanggal 15 Maret 2021 bertempat di Hotel Gran Mahakam – Ruang Casablanca, Jakarta Selatan. Rapat perdana DPI yang diinisiasi P3I ini digelar dengan tetap menerapkan Protokol Kesehatan sesuai standar yang diberlakukan. P3I hadir […]

Continue reading »

Audiensi KOPMAS

P3I, diwakili oleh Bapak Hery Margono (Sekretaris Jenderal) dan Bapak Susilo Dwihatmanto (Ketua Badan Pengawas Periklanan P3I), menerima audiensi pihak KOPMAS (Koalisi Perlindungan Kesehatan Masyarakat) pada tanggal 26 Januari 2021. Pihak KOPMAS ingin berdiskusi terkait iklan kental manis sebagai tindak lanjut event diskusi terbatas pada tanggal 15 Oktober 2020, bertajuk 2 Tahun PerBPOM No 31 Tahun 2018: “Pemerintah Setengah Hati […]

Continue reading »

Lembaga Sertifikasi Profesi

Dalam rangka peningkatan kemampuan sumber daya manusia dilingkungan industri, Pemerintah bersama pihak-pihak terkait telah berupaya menyusun dan menerapkan standar kompetensi kerja SDM industri sesuai dengan tingkat keahlian untuk menjamin keberadaan tenaga kerja dalam negeri yang berkualitas. Sistem sertifikasi kompetensi dapat digunakan sebagai acuan dalam kebijaksanaan pengembangan kompetensi tenaga kerja dan sebagai pertimbangan dalam penyusunan rencana strategis pengembangan industri di Indonesia, […]

Continue reading »

Mukerda P3I Jawa Timur 2020

Musyawarah Kerja Daerah (Mukerda) adalah rapat seluruh anggota tingkat provinsi untuk mendapatkan laporan pelaksanaan amanat Konperensi Daerah dari Pengurus Daerah, dan diselenggarakan sekurang-kurangnya sekali dalam masa kepengurusan daerah, selambat-lambatnya dua tahun setelah masa kepengurusan. Pengurus Daerah Jawa Timur, menyelenggarakan Mukerda pada tanggal 24 November 2021 di Kota Surabaya. Bapak Agus Winoto (Sekretaris Umum), dalam event ini melaporkan pelaksanaan amanat Konperensi […]

Continue reading »

PART JATIM. Tetap Produktif Di Era Pandemi

Setelah berhasil di kota Bandung dan Yogyakarta, Kementerian / Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif kembali bekerjasama dengan Persatuan Perusahaan Periklanan Indonesia (P3I), diwakili P3I Jawa Timur menyelenggarakan Workshop PART (Pelatihan Periklanan Kreatif) yang bertujuan membantu para pekerja kreatif untuk tetap produktif di era pandemi. Acara yang diselenggarakan pada tanggal 23 November 2020 berlangsung memikat, membuka mata para pelaku bisnis periklanan […]

Continue reading »

Konperda Jawa Barat IX 2020

Konperensi Daerah adalah lembaga legislatif tertinggi Asosiasi yang menetapkan arah, program dan kebijakan umum Asosiasi di provinsi yang bersangkutan, diselenggarakan empat tahun sekali, dihadiri oleh peserta, yaitu pimpinan perusahaan Anggota atau Calon Anggota P3I Daerah tersebut. Pada tanggal 14 November 2020, Pengurus Daerah P3I Jawa Barat menyelenggarakan Konperensi Daerah ke IX bertempat di El Royal Hotel Kota Bandung. Dalam Konperda […]

Continue reading »

CP33 HADIRKAN JURI KELAS DUNIA

Citra Pariwara ke-33 tetap akan dihelat pada 10 – 11 Desember 2020 mendatang. Situasi pandemi yang saat ini melanda dunia secara global, serta penggunaan aneka bentuk komunikasi daring yang makin meningkat dan meluas, dimanfaatkan pihak Citra Pariwara untuk menggandeng para juri, tokoh tokoh industri kreatif kelas dunia, yang dalam kondisi normal memiliki keterbatasan waktu dan kendala lainnya sehingga cukup sulit […]

Continue reading »
1 2 3 4 5 12